Ponorogo – Ada seorang kakek yang mendedikasikan 25 tahun untuk menjadi pengrajin bedug. Di saat Ramadhan kali ini kakek 3 anak dan 3 cucu ini mulai ramai pesanan, ia mampu memperbaiki 1 bedug antara 5 hingga 1 minggu tergantung kesulitan.
Di tengah semarak Bulan Suci Ramadan menjadi rezeki sendiri bagi jasa perbaikan dan restorasi bedug. Salah satu sosok yang telah mengabdikan dirinya dalam bidang ini adalah Pamujo (75) seorang warga kelurahan Kertosari Kecamatan Babadan Ponorogo. Sudah sejak 25 tahun lalu Pamujo telah mengabdikan diri untuk jasa pembuatan dan perbaikan bedug.
Play